MOD Bus Simulator Indonesia Terbaru dengan Transmisi Manual yang Luar Biasa

Bussid (Foto: Kaskus TS: Mufron)

Siapa yang tidak tahu game simulator? Kini game simulator tengah marak diperbincangkan dan uga dimainkan kalangan gamers. Salah satu game simulator yang menarik yaitu MOD BUSSID dari Bus Simulator Indonesia.

MOD BUSSID ini telah memiliki beberapa versi aplikasi dengan masing-masing karakter berbeda. Namun, ada yang terbaru yaitu MOD BUSSID dengan full animasi dan juga transmisi manual 6 gigi.

MOD BUSSID Full Animasi dan Transmisi Manual

MOD BUSSID terus berkembang dengan sangat pesat dan telah mengeluarkan game terbarunya dengan fitur yang cukup menarik yaitu full animasi dan juga transmisi manual dengan 6 gigi. Ada beberapa jenis dari aplikasi bertransmisi manual ini yang pastinya sangatlah menarik untuk dicoba. Berikut adalah penjelasannya.

1. JB2 SHD Full Anim

Jenis MOD BUSSID full animasi dengan transmisi 6 gigi yang pertama yaitu JB2 SHD full anim. Pada dasarnya, bus ini memiliki body atau tampilan bentuk yang serupa dengan kendaraan bus pada umumnya. Namun, JB2 SHD full anim memiliki ekterior yang sangat menarik dengan kombinasi anim dan warna yang cerah.

2. SR2 Prime Facelift Full Bagasi Indomie

Selain tpe JB2 ada pula tipe SR2 prime facelift full bagasi Indomie. Nah uniknya, tipe SR memiliki full bagasi sehingga memiliki body yang lebih besar dan juga gagah. Tak hanya itu, tipe SR2 prime facelift ini juga menarik dengan wajah indomie di bagian belakang bagasinya. Tampilan eksteriornya yang gagah pun juga dilengkapi dengan kepala bus yang facelift yang menampakkan sisi gagah dari bus ini.

Permainan game simulator akan lebih menarik dengan tampilan kendaraan yang keren bukan? Dengan begitu, SR2 prime facelift bisa menjadi salah satu pilihan menarik untuk dicoba.

3. SR2 Triple Axle

Yang ketiga yaitu SR2 Triple Axle. Kendaraan yang satu ini adalah jenis kendaraan bus yang merupakan salah satu dari sekian koleksi bus keren di Bus Simulator Indonesia. Nah, SR2 Triple Axle ini memiliki warna yang sangat memikat yakni warna putih orange. Warna putih yang mendominasi sangatlah menambah nilai eksterior dari bus yang satu ini. dijamin keren memainkannya.

4. JB3+ MHD Voyager

Jenis bus yang keempat yang tak kalah menarik yaitu JB3+ MHD Voyager. Jenis bus ini memiliki eksterior yang cukup keren. Paduan warna orange, hitam, dan juga putih mampu memberikan kesan gesit dalam sekali tatap. Jika kamu tertarik, kamu bisa mendownload jenis kendaraan ini yang merupakan salah satu kendaraan unggulan di MOD BUSSID dengan transmisi 6 gigi.

5. Mobil Calya

Tidak seperti keempat jenis MOD BUSSID full animasi dan transmisi 6 gigi sebelumnya, Bus Simulator Indonesia membuat jenis berbeda yaitu dalam bentuk mobil. Pada dasarnya, jenis kendaraan yang tersedia dan bisa di download pada game ini cukup beragam termasuk salah satunya yaitu jenis mobil seperti mobil Calva ini.

Dengan body yang ringan dan juga kecil, mobil Calva bisa menjadi kendaraan yang pas dan gesit untuk dimainkan. Jika ingin merasakan hal yang berbeda dalam MOD BUSSID, Mobil Calva bisa menjadi salah satu pilihannya.

Itulah tadi beberapa jenis kendaraan MOD BUSSID dengan full animasi dan juga  transmisi manual 6 gigi.

Nah, bagi gamers yang ingin menemukan lebih banyak lagi kendaraan menarik lainnya, bisa langsung mendownload pada modbussid.co.id. Temukan koleksi kendaraanmu disini dan mainkan kendaraanmu. Semakin keren kendaraan, maka akan semakin seru permainan Bus Simulator Indonesia ini.

Check Also

Cara Mengobati Kucing

9 Cara Mengobati Kucing Secara Alami & Mudah Dilakukan

Sebagai hewan peliharaan, kucing merupakan hewan yang paling banyak dipelihara oleh banyak orang. Bahkan tidak …